<< WEB USD

PENGUMUMAN

PENERIMAAN MAHASISWA BARU PRODI MAGISTER MANAJEMEN T.A. 2024/2025
Magister Manajemen | 39 30 April 2024

Dibuka pendaftaran dan seleksi calon mahasiswa baru MM USD bagi lulusan S1/DIV PTN/PTS, untuk mengikuti:

  1. Professional Regular Program (PRP) Batch VIII
  2. School Management and Leadership (SML) Program Batch 5
  3. Magister Management in International Tourism (MMIT) Program Batch 3
  4. MM ESG - Sustainability

 Alur pendaftaran:

  1. Mengisi Form Pendaftaran
  2. Menuliskan Surat motivasi.
  3. Lulusan S1/DIV: Surat keterangan lulus (ujian pendadaran) atau fotocopy ijasah dan transkrip nilai. (1 dan 2 bisa di download disini.)
  4. Kapasitas kelas Program PRP, SML, dan MMIT sebanyak 30 orang
  5. Kuliah mulai tanggal 26 Agustus 2024.

Informasi lebih lanjut tentang Prodi Magister Manajemen USD klik disini, atau hubungi Sekretariat Prodi MM Ibu Dhanniek 085743864887 (WA)
Pendaftaran Online Magister Manajemen Klik
Perkiraan Biaya Studi  klik

Link Informasi lain terkait Professional Regular Program Batch VIII
Terkait informasi tentang Program School Management and Leadership Batch 5
Informasi lebih lanjut tentang Magister Management in International Tourism (MMIT) Program Batch 3

Link Informasi lain terkait MM ESG - Sustainability

 

lihat pengumuman Magister Manajemen lainnya>>
hal. 1  

Kontak Kami

Sekretariat FE USD
Universitas Sanata Dharma,
Jl. Affandi, Mrican, Caturtunggal, Maguwoharjo, Depok, Sleman, DIY 55281
E-mail: fe@usd.ac.id
Telp: (0274) 513301 ex 1309
WA: 081328666553