Fasilitas
Lab. Komputer dan Akses Internet
Laboratorium komputer yang tersedia digunakan untuk keperluan perkuliahan yang terkait dengan Pemrograman Komputer. Fasilitas yang ada yaitu hardware dan softwarenya senantiasa dikembangkan. Selain itu USD juga menyediakan fasilitas free hotspot yang dapat diakses di seluruh area kampus. Fasilitas ini dapat memperlancar kegiatan pembelajaran. Mahasiswa dapat memperoleh informasi dan memperkaya pengetahuan secara mandiri.
kembali